Jumat, 01 April 2016

Kelas kata dan kalimat

Kelas kata dan kalimat

1. Nomina : benda
2. Adjektiva : sifat
3. Verbal : kerja
4. Adverbia : keterangan
5. Dasar2 dasar kata

Kata kerja :

1. Pasif (di)
2. Aktiv (me)

Imbuhan :

1. Prefiks (Imbuhan yang di awal kata) -> me, di, ber, ter, pe

2. Sufiks (Imbuhan yang di belakang kata) -> an, kan, i

3. Infiks (Imbuhan yang di tengah kata) -> el, em, er

Keterangan :

Waktu : di, pada, saat, ketika

Tempat : di, pada

Cara : dengan, yang

Tanya : 5W+1H

Perintah : +kan

Negasi : tidak, bukan, jangan

Onomatope : bunyi yang di tulis
Konjungsi : dan, meskipun, sebab, lantas, yaitu, adalah, seperti

Demunitif (pengecilan struktur kata)
Contoh :

1. tiba-tiba (tetiba)
2. Laki-laki (lelaki)
3. Gara-gara (gegara)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar